- Mengetahui apa itu Cisco Packet Tracer
Apa itu Cisco Packet Tracer?
Pengertian:
Packet Tracer adalah simulator alat-alat jaringan Cisco yang sering digunakan sebagai media pembelajaran dan pelatihan, dan juga dalam bidang penelitian simulasi jaringan komputer. Program ini dibuat oleh Cisco Systems dan disediakan gratis untuk fakultas, siswa dan alumni yang telah berpartisipasi di Cisco Networking Academy. Tujuan utama Packet Tracer adalah untuk menyediakan alat bagi siswa dan pengajar agar dapat memahami prinsip jaringan komputer dan juga membangun skill di bidang alat-alat jaringan Cisco.
Packet Tracer biasanya digunakan siswa Cisco Networking Academy melalui sertifikasi Cisco Certified Network Associate (CCNA). Dikarenakan batasan pada beberapa fiturnya, software ini digunakan hanya sebagai alat bantu belajar, bukan sebagai pengganti Cisco routers dan switches. Packet Tracer memungkinkan siswa untuk merancang kompleks dan besar jaringan, yang sering tidak layak dengan hardware fisik, karena biaya. Packet Tracer biasanya digunakan oleh siswa CCNA Academy, karena tersedia untuk mereka secara gratis. (Sumber: https://ilkom.unublitar.ac.id/id/2018/06/cisco-paket-tracer/)
Cisco Certified Network Associate (CCNA) adalah salah satu sertifikasi internasional di bidang jaringan komputer yang diterbitkan oleh Cisco Systems, perusahaan perangkat teknologi informasi ternama di dunia. Sertifikasi ini paling banyak peminatnya di seluruh dunia, Karena dengan memiliki sertifikasi ini, seseorang dapat diakui sebagai ahli jaringan komputer yang memiliki kompetensi dalam melakukan instalasi, konfigurasi dan troubleshooting infrastruktur jaringan komputer.
Apa itu Cisco Packet Tracer?
Packet Tracer adalah simulator jaringan cross-platform yang dirancang oleh Cisco Systems untuk berjalan di Mac OS, Linux dan Microsoft Windows. Sebuah aplikasi Android serupa juga tersedia. Packet Tracer memungkinkan pengguna untuk membuat topologi jaringan simulasi dengan menyeret dan menjatuhkan router, switch dan berbagai jenis lain dari perangkat jaringan. Sebuah koneksi fisik antara perangkat diwakili oleh “kabel” item. Packet Tracer mendukung sebuah array dari simulasi protokol Application Layer , serta dasar routing dengan RIP , OSPF , EIGRP , BDP , dengan luasan yang dibutuhkan oleh arus CCNA kurikulum. Pada versi 5.3, Packet Tracer juga mendukung Border Gateway Protocol , meskipun, protokol ini tidak diajarkan dalam kurikulum CCNA.
Pada versi 6.2, Packet Tracer mendukung tertanam web server dengan JavaScript dan dukungan CSS. Baris perintah dapat digunakan untuk membuat sambungan router-to-pc. Versi 6.1.1 menambahkan dukungan untuk berbagai DHCP, EIGRP dan OSPF perintah, meningkatkan dukungan untuk kebijakan Firewall Zona Berbasis. Versi 6.0 menambahkan dukungan untuk iOS versi 15 dan Hot Standby Routing Protocol .
Sumber: http://indahnet99.blogspot.co.id/2016/02/pengenalan-cisco-packet-tracer.html
Jelaskan apa yang dimaksud dengan Cisco Packet Tracer?
Cisco Packet Tracer adalah tools e-learning yand dibuat oleh Cisco yang akan mensimulasi cara kerja suatu jaringan berdasarkan topologi dan konfigurasi yang diberlakukan oleh penggunanya persis seperti aslinya. (Sumber: http://eprints.binadarma.ac.id/1486/1/INFRASTRUKTUR%20INFORMASI%20BISNIS%20MANAJEMEN%20INFORMATIKA%20MATERI%205.pdf)
Apa itu Cisco Packet Tracer?
Cisco Packet Tracer adalah sebuah software simulator tools jaringan cisco yang sering digunakan untuk latihan dan pembelajaran sebelum menggunakan perangkat aslinya, dan software ini dibuat langsung oleh Cisco. (Sumber: https://www.kompasiana.com/amp/hoirulsofyan/62b2ac3838350010dc7393a2/cisco-packet-tracer)
Pengenalan Cisco Packet Tracer
Packet Tracer adalah simulator alat-alat jaringan Cisco yang sering digunakan sebagai media pembelajaran dan pelatihan, dan juga dalam bidang penelitian simulasi jaringan komputer. Program ini dibuat oleh Cisco Systems dan disediakan gratis untuk fakultas, siswa dan alumni yang telah berpartisipasi di Cisco Networking Academy. Tujuan utama Packet Tracer adalah untuk menyediakan alat bagi siswa dan pengajar agar dapat memahami prinsip jaringan komputer dan juga membangun skill di bidang alat-alat jaringan Cisco.
Packet Tracer merupakan salah satu aplikasi keluaran Cisco sebagai simulator untuk merangkai dan sekaligus mengkonfigurasi suatu jaringan (network). Sama halnya dengan simulator–simulator jaringan lainnya seperti GNS3, Dynamips,Dynagen maupun simulator lain yang khusus digunakan pada Simulasi jaringan.
Simulator tersebut tidak jauh berbeda dengan Packet Tracer, akan tetapi kemudahaan pada Packet Tracer lebih baik dari simulator diatas, hal tersebut nampak dari penempatan perangkat jaringan maupun pada saat konfigurasi perangkat jaringan. Aplikasi ini sangat praktis digunakan untuk mendesain topologi jaringan yang kita inginkan, disertai dengan berbagai perangkat-perangkat jaringan dibutuhkan pada suatu area network misal router, switch, hub maupun perangkat lainnya.
Dengan dukungan dari banyak perangkat tersebut akan memudahkan kita dalam menentukan jenis perangkat jaringan yang akan kita gunakan pada topologi kita inginkan. Aplikasi Packet Tracer dapat diinstalasikan ke PC maupun laptop dengan spesifikasi rendah sehingga tidak tergantung pada spesifikasi yang baik sekalipun
(Sumber: https://rasenshurikenas.wixsite.com/tkj2/single-post/2017/08/14/fitur-umum-cisco-packet-tracer)
Pengertian Cisco Packet Tracer, Fungsi serta Kegunaannya
Cisco Packet Tracer adalah sebuah software simulator tools jaringan cisco yang sering digunakan untuk latihan dan pembelajaran sebelum menggunakan perangkat aslinya, dan software ini dibuat langsung oleh Cisco Systems disediakan secara gratis untuk siswa dan juga network administrator. Anda bisa mengunduh langsung cisco di situs resminya Netcad Cisco Packet Tracer.
Kelebihan dan Kekurangan Cisco Packet Tracer
Tentunya semua software memiliki kelebihan dan kekurangannya masing-masing, berikut ini kelebihan dan kekurangan dari packet tracer.
Kelebihan:
- Pembelajaran akan lebih menarik karna mendia yang digunakan berupa icon-icon atau visual gambar jaringan seperti Router dan PC, masih banyak lagi.
- Tidak perlu menggunakan biaya besar dalam kegiatan pembelajaran, pembuatan jaringam.
- Dapat meningkatkan kreativitas seseorang dalam mengelola jaringan cisco pembelajaran dilakukan sendiri.
- Siswa akan mengeluarkan ide-ide menarik dengan membuat topologi jaringan yang ingin diselesaikan.
- Software gratis dapat didownload dan digunakan oleh siapa saja.
Kekurangan:
- Media yang ditampilkan adakalanya susah dipahami oleh siswa, perlu penyesuaian.
- Permasalahan yang diajukan adakalanya tidak sesuai dengan daya nalar siswa.
- Media yang ditampilkan memiliki komponen-komponen fisik yang terbatas
- Untuk melatih alur kemampuan siswa untuk belajar media yang dilalui sangatlah sulit.
- Harus membutuhkan konsentrasi yang tinggi untuk belajar karna sulit dipahami, perintah-perintah yang dijalankan di CLI harus diingat-ingat.
Fungsi Cisco Packet Tracer
Kegunaan Cisco Packet Tracer
- Router – Switch
- Router – Hub
- PC – Switch
- PC – Hub
- Router – Router
- Router – PC
- Switch – Switch
- Switch – Hub
Fungsi Cisco Packet Tracer
- Packet Tracer memungkinkan kalian untuk mengkonfigurasi dan membangun jaringan dengan antarmuka drag-and-drop yang mudah digunakan. Ini memberikan pengalaman praktis yang dapat kalian terapkan di kelas dan bahkan di tempat kerja.
- Berlatih dan pelajari keterampilan baru yang dapat kalian gunakan untuk menyelesaikan proyek kehidupan nyata.
- Mendukung berbagai teknologi protokol Routing CCNA, keamanan, dan sumber daya TI penting lainnya
- Wizard aktivitasnya memungkinkan kaliam untuk mendapatkan umpan balik waktu nyata untuk menikmati pengalaman belajar yang komprehensif.
- kalian dapat menggunakannya untuk memantau logistik transfer paket, transfer data, dan lainnya dalam waktu nyata.
- Fitur komunitasnya memudahkan kalian untuk berbagi ide, berlatih, dan belajar dari instruktur lain.
- Memungkinkan kolaborasi antara banyak pengguna dan teman, menawarkan pengalaman belajar yang kompetitif.
No comments:
Post a Comment