Paket Belajar Perakitan Komputer - Dasar TJKT


 


Selamat datang di halaman paket belajar perakitan komputer - Dasar TJKT SMK Negeri 8 Semarang.

Gambaran umum tentang Paket Belajar Perakitan Komputer - Dasar TJKT 

Paket belajar perakitan komputer ini diajarkan di kelas X TJKT SMKN 8 Semarang.

Perakitan Komputer adalah salah satu kegiatan yang dilakukan oleh seorang teknisi komputer. Meski begitu kini, semua orang juga sudah bisa belajar untuk merakit komputer. Merakit komputer adalah sebuah kegiatan untuk merangkai atau menyatukan komponen-komponen komputer menjadi sebuah PC yang nantinya sudah bisa digunakan. Tujuannya sendiri tentu saja agar dapat merangkai sendiri komponen komputer tersebut. 

Materi Paket Belajar Perakitan Komputer:

Soal Pre Test Modul 1 dan 2: https://forms.gle/KHE8MuYSkCgMNdBW6

Modul 1: https://tkjsmkn8smg.blogspot.com/2022/07/pengenalan-komputer-komputer-dan.html

Modul 2: https://tkjsmkn8smg.blogspot.com/2022/08/pengertian-sistem-komputer-dan-komponen.html

Soal Post Test Modul 1 dan 2: https://forms.gle/U7LnmTDjJbWoCdZH7



Modul 3: https://tkjsmkn8smg.blogspot.com/2022/05/20-komponen-komputer-lengkap-beserta.html

Modul 4: https://tkjsmkn8smg.blogspot.com/2022/08/komponen-dan-bagian-motherboard-yang.html

Modul 5: https://tkjsmkn8smg.blogspot.com/2022/08/pengertian-power-supply-dan-fungsi.html

Modul 6: https://tkjsmkn8smg.blogspot.com/2022/09/perbedaan-ram-ddr-1234-dan-pengertian.html

Modul 7: https://tkjsmkn8smg.blogspot.com/2022/09/modul-perakitan-komputer-dasar-tjkt.html

No comments:

Post a Comment